Fungsi Tiap - Tiap Waditra

Fungsi Tiap - Tiap Waditra   - Masing - masing waditra mempunyai fungsinya sendiri sesuai dengan jenis gamelan yang digunakan juga lagu yang disajikan. Jalinan waditra sangatlah luar biasa, sehingga apabila kita mengamati secara seksama keharmonisan sajian waditra sedemikian rupa.

Komposisi yang tercipta secara teratur sesuai dengan bentuk serta kerangka gending yang dimainkan dan masing - masing instrumen bertemu dengan nada yang sama (tumbuk) pada wilayah kenongan dan gongan.

Tugas serta fungsi masing - masing Waditra pada gamelan pelog dan slendro antara lain sebagai berikut: 
  • Balung gending (cantus firmus) atau Arkuh Lagu, rangka dasar dari gending, waditra Selentem
  • Anggeran wilentan (inter punctie) waditra : kempul, kenong, gong 
  • Melodi lagu, waditra Rebab atau Gambang
  • Pengatur Irama, waditra kendang
  • Lilitan melodi, waditra Rincik
  • Lilitan balunganing gending, waditra : Saron, Demung, Peking Bonang
Fungsi Tiap - Tiap Waditra

Semoga bermanfaat. 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel