Ricikan Saron Penerus (Peking) Karawitan Jawa

Ricikan Saron Penerus (Peking) Karawitan Jawa - Saron penerus atau yang biasa disebut peking adalah termasuk dalam jenis kelompok ricikan balungan berlaras slendro dan pelog. Bentuk instrumen saron penerus termasuk dalam instrumen bilah dari segi ukuran lebih kecil dibanding saron barung

Dari segi Teknik menabuh, ricikan Saron penerus mempunyai keunikan tersendiri yaitu dengan pola tabuhan nikeli (kelipatan) dengan alat tabuh menyerupai tanduk.Contoh pola tabuhan saron penerus seperti yang terlihat pada notasi berikut.


Ricikan Saron Penerus (Peking) Karawitan Jawa

Fungsi Saron penerus adalah sebagai kerangka gending sesuai dengan notasi gending. Fungsi lain dari saron penerus adalah sebagai penanda irama, contoh irama dalam karawitan: irama tanggung, wiled, rangkep dan sebagainya. Saron penerus adalah alat musik tradisional unik.

Semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel