Teknik Bermain / Berlatih Rekorder

Teknik Bermain / Berlatih Rekorder - Rekorder adalah jenis alat musik yang cara membunyikanya dengan cara ditiup dan sumber bunyinya dari getaran udara di dalam alat dan dari mulut yang meniup. 

Teknik Bermain / Berlatih Rekorder

Sebelum bermain bersama biasanya rekorder bunyi nadanya di samakan terlebih dulu menggunakan garputala atau peluit pranala. Cara bermain rekorder dengan cara merenggangkan dan merapatkan ruas kepal dan pada bagian rekorder. 

Teknik Bermain / Berlatih Rekorder

Berikut ini cara membunyikan/bermain rekoder :

- Usahakan jangan terdapat celah keluarnya udara dari lubang tiupan diantara dua bibir. 
- Bagian badan rekorder dipegang tangan kiri dan jari menutup setiap lubang.
- Bagian bawah rekorder di pegang dengan tangan kanan serta ruas jari menutup lubang tertentu. 
- Usahakan rekorder diarahkan ke depan dengan sudut. 
- Pada saat meniup rekorder usahakan dengan nada "thu". 
- Jari ketika membuka dan menutup lubang usahakan dalam keadaan rileks. 
- Bedakan antara nada legato dan nada staccato

Semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel