Kata Kata Bijak dan Motivasi Agatha Christie Penulis Britania Raya Menginspirasi
Kata Kata Bijak dan Motivasi Agatha Christie Penulis Britania Raya Menginspirasi - Agatha Christie adalah seorang tokoh penulis novel inggris dengan nama asli Lady Mallowan Agatha Mary Clarissa. Drama dan juga asmara yang diterbitkan berupa cerita pendek menggunakan nama pena Mary Westmacott. Tempat lahir Agatha Christie di Miller, Torquay Inggris.
Karyanya dan juga merupakan novel pertamanya ketika dirinya masih menekuni bidang pekerjaan seorang apoteker tahun 1920. Karya novel yang ditulisnya berjudul ‘The Mysterious Affair at Styles’.
Menghilangnya tokoh Agatha Christie tidak pernah terungkap hingga sekarang. Ketika itu Agatha ditemukan dengan nama Mrs. Teresa Neele di Swan Hydropatich Hotel, Harrogate, Yorkshire dan banyak dugaan Karena diagnosis amnesia dan depresi.
Penggemar Agatha antusias dan mendesak untuk menulis lebih banyak dan banyak juga yang percaya bahwa hal tersebut hanyalan sebuah aksi publisitas.
Karya Agatha semakin kaya berupa novel karena latar belakang sering pergi dengan mallowan seorang arkeolog. Karya novelnya berjudul "Murder on the Orient Express", "And Then There Were None", "After the Funeral", ‘The Adventure of the Christmas Pudding.
Gelar Commander of the Order of the British Empire diterimanya pada tahun 195g juga dianugerahi Dame Commander of the Order of the British Empire dan Jabatan Presiden Klub tahun 1971.
Penghargaan dan Pengakuan diantaranya : Guinness Book of World Record sebagai ‘Best-selling Writer’, rekor UNESCO untuk penulis, ‘The Mousetrap' rekor dunia ‘Longest Initial Run’ 23.000 pertunjukan, penerima pertama Grand Master Award Asosiasi Penulis Misteri Amerika (MWA), penghargaan Edgar dari MWA untuk kategori ‘Best Play’, karyanya menjadi hit di layar lebar, Versi drama dan filmnya diadaptasi juga untuk radio, televisi, komik, bahkan video game.
Kata Kata bijak dan Kata kata Motivasi Agatha Christie :
"Seorang arkeolog adalah suami yang paling baik, karena semakin tua istrinya, semakin ia mencintainya"
"Nasihat yang baik sering diabaikan, tapi tidak ada alasan untuk tidak memberikannya"
"Salah satu hal paling beruntung yang bisa terjadi pada Anda dalam hidup adalah memiliki masa kecil yang bahagia"
"Seorang arkeolog merupakan suami yang terbaik yang bisa diperoleh wanita; makin tua si istri, makin besar minat suami terhadapnya"
"Profesi suami yang paling baik bagi wanita adalah arkeologi. Karena semakin tua si wanita, suami akan semakin tertarik kepadanya"
"Waktu terbaik untuk merencanakan sebuah buku adalah saat Anda sedang mencuci piring"
"Jangan pernah melakukan apapun sendiri, dimana orang lain dapat melakukannya untuk Anda"
"Salah satu hal yang paling menyedihkan dalam hidup, adalah hal yang teringat"
"Tapi tentunya untuk segala sesuatu yang Anda cintai Anda harus membayar beberapa harga"
"Waktu adalah pembunuh terbaik"
"Nasihat yang baik selalu diabaikan, tapi itu bukan alasan untuk tidak memberikannya"
"Untuk setiap masalah, ada solusi yang paling sederhana"
"Di tengah-tengah kehidupan, kita berada dalam kematian"
"Setiap pembunuh mungkin seorang teman lama"
"Pendengar apresiatif selalu menggairahkan"
"Ini benar-benar penting. Itu kenapa sangat menarik"
"Rahasia untuk maju adalah memulai"
"Sepanjang hidupku, satu yang saya tahu bahwa yang terburuk biasanya benar"
"Terburu-buru menjelaskan selalu merupakan tanda kelemahan"
"Saya selalu berpikir loyalitas ini seperti kebajikan yang melelahkan"
"Apa bagusnya uang jika tidak membeli kebahagiaan?"
"Orang-orang seharusnya tertarik pada buku, bukan pengarangnya"
"Ketakutan adalah pengetahuan yang tidak lengkap"
"Kolektor barang antik adalah suami yang paling baik, karena semakin tua istrinya, semakin ia mencintainya"
"Seorang arkeolog adalah suami terbaik yang wanita bisa dapatkan; semakin menua sang wanita, semakin ia tertarik padanya"
Semoga bermanfaat.
Semoga bermanfaat.