Nama Instrumen (Ricikan) Gamelan Karawitan Jawa

Nama Instrumen (Ricikan) Gamelan Karawitan Jawa -  Seni Karawitan jawa terdiri dari seperangkat instrumen dengan ragam bentuk yang unik. Setiap instrumen memiliki keunikan tersendiri dari segi visual juga nada yang dihasilkan. 

Terdapat beberapa jenis instrumen atau ricikan gamelan Jawa. Cara membunyikan instrumen dalam karawitan jawa ini beragam dipukul, digesek, dipetik dan ditiup. Selain cara membunyikan Dari sekian instrumen dalam penyajian gending mempunyai peranan atau fungsi. Apa saja instrumen tersebut, berikut ini nama - nama instrumen gamelan dalam karawitan jawa.
Nama Instrumen (Ricikan) Gamelan Karawitan Jawa


Ciri Gamelan Jawa selain menggunakan sistem tangga nada atau yang dikenal dengan titilaras Slendro dan pelog, bersifat tradisional serta nada yang dihasilkan unik.

Dari sekian banyak instrumen tersebut masing - masing mempunyai fungsi serta peranan.

Semoga bermanfaat.  

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel