Susunan Tangga Nada Diatonis Mayor dan Minor Dalam Berkarya Musik
Susunan Tangga Nada Diatonis Mayor - Dalam karya musik terdapat beragam jenis tangga nada yang digunakan dalam karya yang terdiri dari nada - nada. Karya yang diciptakan tidak terlepas dari susunan tangga nada yang ada yang digunakan dalam menciptakan karya.
Ketika menciptakan karya musik biasanya seorang pencipta lagu ada berbagai langkah atau tahap yang dilakukan dalam membuat sebuah karya salah satunya adalah nada. Nada dengan susunan tangga nada diatonis.
Terdapat dua jenis kelompok susunan tangga nada diatonis yang digunakan dalam berkarya musik yaitu tangga nada mayor dan tangga nada minor. Susunan tangga nada diatonis mayor dan minor memiliki jarak interval sebagai berikut :
Dari kedua susunan tangga nada antara mayor dan minor tersebut memiliki sifat yang berbeda. Tangga nada mayor bersifat cenderung gembira. Sedangkan nada - nada minor lebih bersifat sedih. Sehingga seorang pencipta lagu atau komponis dan seorang yang mengaransemen paham betul lagu yang bersifat gembira atau sedih dan nada susunan tangga nada apa yang digunakan dalam karyanya.
Demikian ulasan tentang Susunan Tangga Nada Diatonis Mayor dan Minor Dalam Berkarya Musik, jarak interval berdasarkan tangga nada baik mayor maupun minor. Semoga dapat memberikan pengetahuan tentang tangga nada diatonis dalam belajar seni musik.
Dapatkan ulasan menarik lainya tentang tangga nada diatonis dan susunan jarak interval di situs Senibudayasia.